OcLook adalah label blog untuk OOTD by me. Memang bukan fashionable person tapi ya cuma ingin sekadar share tentang bagaimana terlihat apik dengan outfit seadanya.
Proses awal memutuskan berpakaian tak hanya nyaman saat dikenakan namun juga enak dipandang adalah ketika pertama kali masuk ke dunia
modelling (sekitar tahun 2015/2016). Saat itu sering sekali bertemu orang-orang yang penampilannya itu nyaman tapi juga sangat terlihat rapih dan
well dressed. Sangat malu dan terlihat cupu sekali kala itu. Masuk ke dunia yang mungkin ga aku banget. Akhirnya, aku mencoba perlahan memperhatikan beberapa outfit di pinterest. Dari warna baju, bahan baju, dan cara-cara agar badan tak terlihat kurus sekali. Itulah sedikit cerita awalnya.
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
Oke, sebagai permulaan mari aku mulai dengan outfit dengan tone warna yang aku suka yaitu putih dan coklat. Hampir ke earth tone. Ini adalah outfit kondanganku. Menghindari sekali memakai pakaian kebaya dan dress walaupun pernah. Alasannya sederhana, RIBET. Jadi kalau pakai pakaian RTW (Ready to Wear) gini tu enak. Bisa langsung pergi ke mall. Ga tengsin juga gegara salah kostum.
1. Pilih atasan bahan katun.
Alasannya tentu karna nyaman yaa. Karna ini juga kondangan outdoor otomatis panas apalagi ini di Jakarta. Katun sangat pas untuk pakaian di saat seperti itu. Menyerap keringat dan adem. Usahakan warna cerah. Biar ga makin gerah. Anw,ini bajuku dari tahun 2014 dan Alhamdulillah masih awet. 😍
2. Kerudung nya tak perlu ribet dan cari warna yang senada dengan celana.
Ini aku pinjam KAMIIDEA nya si bhekti. Cukup tegakkan di kepala, selesai.
3. Celana kulot.
Ini jahit sendiri. Cari warna yang cerah juga ya tapi tetap lebih gelap dari atasan. Tujuannya biar terlihat lebih jenjang sedikit. Buat ootd juga enak karna terlihat lebih bersinar di sore hari.
4. Wedges yang mini tapi terbuka. Ini apasih namanya. Ini tuh juga bikin terlihat jenjang karna kaki kita ter ekspose jadi keliatan panjang. Dan wedges membuat kaki kita terasa tinggi tapi di depan terlihat natural. Ga mengada ngada gitu kesan tingginya. Hihi.
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
|
OcLOOK tips kondangan outdoor |
Itu aja tips kondangan outdoor dari saya. Tunggu
OcLOOK selanjutnya yaa. Semoga tips kondangan outdoor ini bermanfaat ya.
-susi octalana-
Semoga postingan tentang oclook makin banyaaak
ReplyDeleteTunggu setiap kamis yaaa
Delete